light_mode
Breaking News
Beranda » Daerah » Warga Karawang Protes Keras Musik Menggelegar dari Rooftop Swiss-Belinn, Desak Satpol PP Turun Tangan

Warga Karawang Protes Keras Musik Menggelegar dari Rooftop Swiss-Belinn, Desak Satpol PP Turun Tangan

  • account_circle Darsono
  • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
  • Penulis: Darsono
  • Editor: Yuda Febrian Silitonga

Tangkapan layar event musik dj yang digelar di Rooftop Swissbellin Karawang.

KARAWANG, LENSAIND.COM – Aktivitas musik dengan volume sangat tinggi yang digelar di area rooftop Hotel Swiss-Belinn Karawang menuai protes keras dari warga sekitar. Kebisingan yang ‘menggelegar’ hingga ke permukiman ini disebut mengganggu kenyamanan dan ketenangan istirahat masyarakat di malam hari.

Gangguan kebisingan ini dikeluhkan banyak warga, termasuk Dino Robika Patardo, Sekretaris Umum Perhimpunan Remaja Masjid (PRIMA DMI) Kabupaten Karawang.

“Suara musik dan sound system dari rooftop Hotel Swiss-Belinn terdengar sangat keras sampai larut malam. Masyarakat sulit beristirahat dan sangat terganggu,” tegas Dino Robika Patardo, pada Rabu (4/11/2025).

Rekomendasi Untuk Anda

  • Manarulhidayat berada paling depan di sesi foto profil Kapaheut Karinding.

    Kapaheut Karinding Karawang Wakili Indonesia di Forum Harpa Mulut Internasional

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle Brilian SP
    • 0Komentar

    KARAWANG, LENSAIND.COM– Grup musik tradisional Kapaheut Karinding dari Karawang, Jawa Barat, tengah mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional. Grup ini menjadi salah satu perwakilan Indonesia dalam acara Forum Harpa Mulut Internasional (International Lubuw Forum) yang berlangsung di Taiwan. Pertemuan bergengsi tersebut diselenggarakan selama empat hari, mulai dari tanggal 25 hingga 28 September 2025. Kapaheut Karinding […]

  • Ibunda Mayor Idan Meninggal Dunia, KDM Sampaikan Belasungkawa Play Button

    Ibunda Mayor Idan Meninggal Dunia, KDM Sampaikan Belasungkawa

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Brilian SP
    • 0Komentar

    PAKUAN, LENSAIND.COM- Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi atau dikenal dengan Kang Dedi Mulyadi (KDM) menyampaikan belasungkawa, ibunda dari Idan meninggal dunia. Idan merupakan sebagai sahabat putri bungsu KDM, Hyang Sukma Ayu atau lebih dikenal Ni Hyang. “Innalilahi wainnailaihi roji’un telah berpulang ke rahmatullah Ibunda Mayor Idan tadi malam di rumah sakit semoga almarhumah diterima iman […]

  • Pilkades Karawang 2025: Tak Langsung Online Penuh, Pemkab Terapkan Semi E-Voting untuk Cegah Kecurangan

    Pilkades Karawang 2025: Tak Langsung Online Penuh, Pemkab Terapkan Semi E-Voting untuk Cegah Kecurangan

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Darsono
    • 0Komentar

    KARAWANG, LENSAIND.COM – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang memastikan langkah modernisasi Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) pada Desember 2025 tidak akan dilakukan secara tiba-tiba. Untuk meminimalisir potensi kecurangan dan kendala teknis, Pemkab berencana memulai dengan sistem semi e-voting. Bupati Karawang, H Aep Syaepuloh, menegaskan bahwa masyarakat tetap wajib datang ke Tempat Pemungutan Suara (TPS), meskipun proses pemilihan […]

  • PKL “I Love Karawang” Diberi Batas Waktu! Satpol PP Mulai Rencana Penataan Taman

    PKL “I Love Karawang” Diberi Batas Waktu! Satpol PP Mulai Rencana Penataan Taman

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle Darsono
    • 0Komentar

    KARAWANG, LENSAIND.COM – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Karawang bergerak cepat! Sebanyak 32 Pedagang Kaki Lima (PKL) yang berjualan di sekitar Taman I Love Karawang depan Stadion Singaperbangsa telah menerima surat pemberituan resmi. Isi suratnya meminta PKL segera mengosongkan area dagang. Langkah tegas ini diambil sebagai persiapan awal proyek penataan ulang atau emplasement kawasan […]

  • Karawang Ramayana Fair 2025 Diperpanjang hingga Akhir November, Hadirkan Promo dan Hiburan Meriah

    Karawang Ramayana Fair 2025 Diperpanjang hingga Akhir November, Hadirkan Promo dan Hiburan Meriah

    • calendar_month 2 jam yang lalu
    • account_circle Brillian SP
    • 0Komentar

    KARAWANG, LENSAIND.COM – Antusiasme masyarakat terhadap ajang Karawang Ramayana Fair (KRF) 2025 mendorong pihak penyelenggara untuk memperpanjang masa pelaksanaannya. Semula dijadwalkan berakhir pada 2 November 2025, kini acara tersebut resmi diperpanjang hingga 30 November 2025. Barly Soltan, selaku Manajer Operasional Ramayana Karawang, menjelaskan bahwa perpanjangan ini dilakukan karena tingginya minat pengunjung yang datang sejak pembukaan […]

  • PBB Nyatakan Israel Lakukan Genosida, Tel Aviv Bantah Laporan

    PBB Nyatakan Israel Lakukan Genosida, Tel Aviv Bantah Laporan

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle Yuda Febrian Silitonga
    • 0Komentar

    INTERNASIONAL, LENSAIND.COM-  Sebuah Komisi Penyelidik Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menyimpulkan bahwa Israel telah melakukan genosida terhadap warga Palestina di Jalur Gaza. Laporan tersebut menyatakan bahwa Tel Aviv telah memenuhi empat dari lima kriteria genosida, sebagaimana didefinisikan oleh hukum internasional. Kriteria yang dimaksud, menurut komisi, meliputi: Pembunuhan massal anggota kelompok tertentu. Penyebab penderitaan fisik dan mental yang […]

expand_less