light_mode
Breaking News
Beranda » Daerah » Saksi Calon Kades Cikampek Utara Laporkan Dugaan Kejanggalan Pilkades Digital

Saksi Calon Kades Cikampek Utara Laporkan Dugaan Kejanggalan Pilkades Digital

  • account_circle Febrian
  • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
  • Penulis: Febrian
  • Editor: Yuda Febrian Silitonga

Istimewa.

KARAWANG, LENSAIND.COM –Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak berbasis digital di Desa Cikampek Utara, Kecamatan Kotabaru, Karawang, menuai protes. Saksi dari pasangan calon nomor urut 4, Didin Samsudin, melaporkan adanya berbagai dugaan kejanggalan, mulai dari undangan ganda hingga pemilih ilegal.

Dugaan pelanggaran ini mencuat menyusul langkah Bupati Karawang, H. Aep Syaepuloh, yang sebelumnya telah menangguhkan hasil Pilkades di Desa Tanjungmekar dan Desa Payungsari akibat sengketa serupa.

Saksi calon nomor urut 4, Taher (47), mengungkapkan bahwa dirinya menemukan indikasi manipulasi sistem saat hendak menggunakan hak pilihnya di TPS 1. Ia mendapati surat undangannya telah digunakan oleh pihak lain.

Rekomendasi Untuk Anda

  • Edarkan Sabu, Pria di Karawang Ditangkap Polisi dengan Barang Bukti 33,65 Gram

    Edarkan Sabu, Pria di Karawang Ditangkap Polisi dengan Barang Bukti 33,65 Gram

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Darsono
    • 0Komentar

    KARAWANG, LENSAIND.COM– Tim Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Karawang menangkap seorang pria berinisial AR (27) yang diduga sebagai pengedar narkotika jenis sabu. Dari penangkapan di Kecamatan Ciampel, polisi menyita barang bukti sabu seberat bruto 33,65 gram. Penangkapan dilakukan pada Selasa (7/10/2025) sekitar pukul 04.30 WIB di sebuah rumah di Kampung Pasir Kadongdong, Desa Mulyasari, Kecamatan […]

  • Empat Kecamatan di Karawang Belum Memiliki SMA Negeri, KDM Minta Bupati Siapkan Lahannya

    Empat Kecamatan di Karawang Belum Memiliki SMA Negeri, KDM Minta Bupati Siapkan Lahannya

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle Brillian SP
    • 0Komentar

    KARAWANG BARAT, LENSAIND.COM– Sejumlah kecamatan di Kabupaten Karawang, diketahui belum memiliki Sekolah Menengah Atas (SMA) negeri. Menyikapi hal ini, Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi atau KDM meminta Bupati Karawang segera menyiapkan lahan sebagai langkah awal pembangunan. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) Karawang, empat kecamatan yang saat ini belum memiliki SMA negeri adalah Cilamaya Kulon, […]

  • Tempat Bernostalgia dengan Koleksi Barang Antik di Karawang

    Tempat Bernostalgia dengan Koleksi Barang Antik di Karawang

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle Brilian SP
    • 0Komentar

    TELUKJAMBE TIMUR, LENSAIND.COM – Karawang kini memiliki destinasi baru bagi para pecinta barang antik dan suasana tempo dulu. Goedang Opoeng Toean (GOT) Vintage Gallery, yang berlokasi di Jl. Kp. Pasir Panggang No.79, Sukamakmur, Telukjambe Timur, menyajikan koleksi unik mulai dari motor tua, perabotan jadul, hingga properti klasik yang sarat nilai sejarah. Tempat ini menjadi magnet […]

  • Keracunan MBG Dibenarkan Prabowo: Tak Sampai 1% dari Total Distribusi

    Keracunan MBG Dibenarkan Prabowo: Tak Sampai 1% dari Total Distribusi

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Darsono
    • 0Komentar

    JAKARTA, LENSAIND.COM – Presiden Prabowo Subianto mengakui adanya insiden keracunan makanan dalam pelaksanaan program andalannya, Makan Bergizi Gratis (MBG). Pengakuan ini disampaikan Prabowo di tengah laju program yang disebutnya telah menjangkau hampir 30 juta penerima manfaat. “Sampai hari ini sudah menjelang 30 juta penerima manfaat, anak dan ibu hamil terima makanan. Ada kekurangan? Ya. Ada […]

  • Karawang Siapkan Pilkades Digital di Sembilan Desa, Izin Kemendagri Sudah Keluar

    Karawang Siapkan Pilkades Digital di Sembilan Desa, Izin Kemendagri Sudah Keluar

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Darsono
    • 0Komentar

    KARAWANG, LENSAIND.COM– Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang tengah mematangkan persiapan untuk melaksanakan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) secara digital atau elektronik. Langkah signifikan ini diambil setelah Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) memberikan izin resmi pada 17 September 2025. Melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD), tahapan menuju pelaksanaan Pilkades digital ini terus dikebut. Kepala DPMD Karawang, Muhamad Syaefulloh, menjelaskan […]

  • Dewan Pers dan IJTI Desak Istana Kembalikan Akses Liputan Jurnalis CNN Indonesia

    Dewan Pers dan IJTI Desak Istana Kembalikan Akses Liputan Jurnalis CNN Indonesia

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Darsono
    • 0Komentar

    JAKARTA, LENSAIND.COM– Dewan Pers dan Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) mendesak Istana Kepresidenan segera memulihkan akses liputan bagi jurnalis CNN Indonesia, Diana Valencia, yang dicabut usai mengajukan pertanyaan kepada Presiden Prabowo Subianto terkait isu keracunan program Makan Bergizi Gratis (MBG). Dewan Pers telah menerima pengaduan mengenai pencabutan kartu identitas wartawan Istana Kepresidenan milik reporter CNN […]

expand_less