light_mode
Breaking News
Beranda » Daerah » Karawang Gelar Uji Coba Pilkades Digital Perdana di 9 Desa Ini, Cek Daftarnya!

Karawang Gelar Uji Coba Pilkades Digital Perdana di 9 Desa Ini, Cek Daftarnya!

  • account_circle Darsono
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • Penulis: Darsono
  • Editor: Yuda Febrian Silitonga

Ilustrasi.

KARAWANG, LENSAIND.COM– Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang membuat terobosan baru. Pilkades yang biasanya serba manual, kini bakal diselenggarakan secara digital untuk pertama kalinya pada akhir Desember 2025. Sembilan (9) desa di Karawang akan menjadi lokasi uji coba perdana sistem pemilihan berbasis teknologi ini.

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Karawang, Muhamad Syepuloh, menjelaskan bahwa Pilkades kali ini akan menggunakan sistem hybrid alias perpaduan antara mekanisme manual dan digital.

“Kita upayakan sembilan desa itu seluruhnya berbasis elektronik. Sekalian sebagai uji coba, tetapi masih bersifat semi atau hybrid, belum 100 persen digital,” kata Syaepuloh, Selasa (15/10/2025).

Rekomendasi Untuk Anda

  • Eratkan Sinergi, UNSIKA dan UNY Adu Jago di Lapangan Tenis Karawang

    Eratkan Sinergi, UNSIKA dan UNY Adu Jago di Lapangan Tenis Karawang

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle Darsono
    • 0Komentar

    KARAWANG, LENSAIND.COM– Universitas Singaperbangsa Karawang (UNSIKA) dan Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) makin mantap menjalin kerja sama. Kali ini, sinergi kedua kampus diperkuat lewat pertandingan tenis persahabatan yang digelar di Alfath Tennis Arena Karawang, Sabtu (1/11/2025). Ajang olahraga ini jadi penutup manis dari rangkaian kunjungan UNY ke UNSIKA. Sebelumnya, kedua universitas telah melaksanakan Focus Group Discussion […]

  • FORKAB 2 Karawang Resmi Dimulai, Antusias Peserta Tiga Kali Lipat dari Tahun Sebelumnya

    FORKAB 2 Karawang Resmi Dimulai, Antusias Peserta Tiga Kali Lipat dari Tahun Sebelumnya

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Brilian SP
    • 0Komentar

    KARAWANG BARAT, LENSAIND.COM – Festival Olahraga Kabupaten (FORKAB) Karawang ke-2 resmi dimulai pada Sabtu, 11 Oktober 2025. Kegiatan olahraga masyarakat terbesar di Kabupaten Karawang ini menghadirkan lebih dari 10 induk olahraga yang tersebar di tiga lokasi berbeda, yakni Resinda Park Mall, Karang Pawitan 2, dan Lapangan Tembak Kodim Karawang. Pembukaan acara berlangsung meriah di Resinda […]

  • Kecelakaan di Tol Cikampek KM 68.800, Satu Pengemudi Meninggal Dunia

    Kecelakaan di Tol Cikampek KM 68.800, Satu Pengemudi Meninggal Dunia

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle Brillian SP
    • 0Komentar

    KARAWANG, LENSAIND.COM– Kecelakaan lalu lintas terjadi di ruas Tol KM 68.800 arah Jakarta, tepatnya di wilayah Desa Kalihurip, Kecamatan Cikampek, Kabupaten Karawang, pada Selasa (4/11/2025) sekitar pukul 04.45 WIB. Peristiwa tersebut melibatkan dua kendaraan, yakni Light Truck Box Toyota Dyna nomor polisi A-8002-TZ dan Truck Isuzu nomor polisi B-9193-UEX. Kapolres Karawang AKBP Fiki N. Ardiansyah […]

  • Cegah Korupsi Tambang, Pemkab Karawang dan KPK Rapatkan Barisan!

    Cegah Korupsi Tambang, Pemkab Karawang dan KPK Rapatkan Barisan!

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle Darsono
    • 0Komentar

    KARAWANGa, LENSAIND.COM– Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang menunjukkan komitmen serius menata sektor tambang Mineral Bukan Logam dan Batuan (MBLB) di wilayahnya. Hal ini disampaikan dalam Rapat Koordinasi (Rakor) yang digelar Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI di Bandung, Kamis (23/10/2025) lalu. Kegiatan yang diinisiasi oleh Direktorat Koordinasi dan Supervisi Wilayah II KPK ini fokus pada pencegahan kerugian […]

  • Karawang Kibarkan Bendera Setengah Tiang, Hormati Pahlawan Revolusi G30S

    Karawang Kibarkan Bendera Setengah Tiang, Hormati Pahlawan Revolusi G30S

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Brilian SP
    • 0Komentar

    KARAWANG, LENSAIND.COM- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang melaksanakan imbauan nasional dengan mengibarkan bendera Merah Putih setengah tiang pada hari ini, Selasa (30/9/2025). Pengibaran ini merupakan bentuk penghormatan kepada para korban yang gugur dalam tragedi Gerakan 30 September (G30S) tahun 1965. Berdasarkan pantauan Lensaind.com pada pukul 07.20 WIB, bendera Merah Putih terlihat berkibar setengah tiang di halaman […]

  • Front One Akshaya Karawang Gelar Wedding Expo 2025, Hadirkan Paket Eksklusif Bersama Rizkyhens Wedding photo_camera 2

    Front One Akshaya Karawang Gelar Wedding Expo 2025, Hadirkan Paket Eksklusif Bersama Rizkyhens Wedding

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle itra21
    • 0Komentar

    TELUKJAMBE TIMUR, LENSAIND.COM – Front One Akshaya Hotel Karawang menggelar event **Wedding Expo 2025** perdana pada Sabtu, 13 September 2025. Acara yang berlangsung meriah ini menjadi langkah baru bagi hotel bintang tiga tersebut dalam memperkenalkan paket pernikahan eksklusif bagi calon pengantin. Uniknya, wedding expo kali ini diadakan melalui kolaborasi khusus bersama vendor ternama Rizkyhens Wedding. […]

expand_less